Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2016

Pembuatan Taman

Seiring dengan pertumbuhan bangunan-bangunan yang padat di tengah kota, dan sesaknya transportasi seperti mobil, motor, dan kendaraan umum lainnya yang menambah polusi, membuat banyak orang untuk menambahkan tanaman" hidup di dalam rumah maupun pembuatan taman/pembuatan tebing-tebing di halaman yang dapat menambah keindahaan rumah/hunian. Sehingga dapat menyegarkan/menambah energi positif di dalam diri setelah berpergian ataupun setelah bekerja. Berikut beberapa contoh yang dapat dilihat : Note : Pembuatan tebing tahap pertama dan Belum melalui proses perwarnaan Note : Untuk pecinta taman yang sederhana Note : Kemarin pada Pameran Hotikultura (diikuti seluruh provinsi di Indonesia) tanggal 10 Oktober 2015, Lokasi Petemon (Pagutan), Ruang Terbuka Hijau, Mataram, Lombok. Note : Proses penanaman rumput setelah tanaman-tanaman besar ditanam, jangan khawatir rumput akan kami rawat hingga subur. Mengapa Kami ? Karena . . . Mempunyai Izin Usaha Resmi berbentu